Rabu, 25 Syawwal 1446 H | 23 April 2025

PEKANBARU - Sudah hampir sebulan ini Provinsi Riau di landa bencana kabut asap, sekolah diliburkan, namun tidak menjadikan alasan untuk tidak belajar salah satunya dengan menerapkan literasi membaca.

Hal itu disampaikan Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Provinsi Riau, Rahima Erna saat melalukan Dialog Kentongan bersama Radio Republik Indonesia (RRI) Pekanbaru, Rabu (25/9/19).

Erna menyampaiakan, meski dalam keadaan libur diakibatkan cuaca di Riau tidak sehat karena kabut asap kebakaran hutan dan lahan (Karhutla), dia dan timnya tidak surut semangat dalam mengajak anak-anak untuk menerapkan budaya membaca.

"Karena anak-anak tidak boleh absen dalam belajar, membaca harus tetap dilaksanakan," terangnya.

Dia beserta timnya mengaku mengunjungi setiap posko dan rumah singgah kesehatan penanggulangan kabut asap, karena menurutnya di posko itu banyak terdapat anak-anak sekolah yang mengungsi.

"Saya kunjungi setiap posko dan mengajak anak-anak itu belajar," tutur Erna.

Ia juga menerapkan cara pembelajaran yang menarik kepada anak di posko kesehatan tersebut dengan mengajak mereka menonton film kreatif, video yang membangun masa depan dan membaca.

"Dengan begitu mereka merasa semangat belajar dan tidak bisan," tutupnya. (MCR/NV)

Info Lainnya

info riau sepekan 1

Info Riau

Berita & Info Lainnya

Podcast Dsikominfotik Riau

Gubernur Corner (29 Januari 2022)

Gubernur Corner (15 Januari 2022)

Gubernur Corner (8 Januari 2022)

Gubernur Corner 25 Desember 2021

Gubernur Corner ( 06 November 2021 )

Gubernur Corner ( 30 Oktober 2021)

Gubernur Corner

KONFERENSI PERS - INFORMASI DAN UPDATE PENANGANAN COVID-19 DI PROVINSI RIAU

Gubernur Corner ( 09 Oktober 2021 )

Magdalisni Resmi Dilantik Jadi Anggota DPRD Provinsi Riau

Senin, 10 Februari 2025 | 13:52:34 WIB

Ekonomi Riau Triwulan IV-2024 Tumbuh 3,52 Persen

Rabu, 05 Februari 2025 | 15:37:20 WIB

BMKG Pekanbaru: Cuaca Riau Didominasi Cerah Berawan

Senin, 03 Februari 2025 | 08:03:01 WIB

Banjir Masih Melanda 3 Kabupaten di Riau

Sabtu, 01 Februari 2025 | 07:50:55 WIB